Korean Lesson: Mengenal Huruf-Huruf Korea



Kalian sudah membaca sejarah Hangeul kan? Sekarang kita mulai mengenal dan kemudian menghapal huruf Korea. Huruf Korea cukup mudah untuk dihapal, jadi jangan kawatir akan kesusahan menghapalnya J mari kita mulai.
  • Konsonan ( : Ja-eum)

Konsonan dibagi menjadi dua, yaitu konsonan tunggal yang terdiri dari 14 buah dan konsonan ganda yang terdiri dari 5 buah. Perbedaannya terletak dari cara pengucapannya, konsonan ganda diucapkan dengan tekanan jadi terdengar lebih berat. Cara mengecek apakah pengucapan konsonan ganda sudah benar atau belum adalah dengan menempelkan tissue di depan bibir, bila tissue bergerak saat mengucapkan konsonan ganda berarti cara pengucapannya sudah benar. Berikut ini huruf-hurufnya:



a.    Konsonan tunggal
Bentuk Huruf
Nama Huruf
Romanji
Pengucapan di Awal Suku Kata
Pengucapan di Akhir Suku Kata
기역 (giyeok)
g / k
galau
subak
니은 (nieun)
n
nama
ton
디귿 (digeut)
d / t
가다 (ga-da)
(nat)
리을 (rieul)
r / l
나라 (na-ra)
한글 (han-geul)
미음 (mieum)
m
minum
minum
비읍 (bieup)
b / p
bapak
bab
시옫 (siot)
s
사다 (sa-da)
다섯 (da-seot)
이응(ieung)
-
-
kejang
지읒 (jieut)
j
자다 (ja-da)
낮잠 (nat-jam)
치읓 (chieut)
Ch / t
처음 (cho-eum)
(kkot)
키읔 (kieuk)
k
khusus
kotak
티읕 (tieut)
t
tiarap
empat
피읖 (pieup)
p
pisang
yup
히읕 (hieut)
h
한글 (han-geul)
좋다 (jot-da)

Dalam percakapan sehari-hari, bunyi di awal kata terdengar antara bunyi g dan k. Bunyi terdengar antara bunyi b dan p. Huruf ㄷ terdengar seperti huruf antara d dan t. Bunyi terdengar antara bunyi huruf j dan c.

b.    Konsonan ganda
Bentuk Huruf
Nama Huruf
Romanji
쌍기역 (ssang giyeok)
kk
쌍디귿 (ssang digeut)
tt
쌍비읍 (ssang bieup)
pp
쌍시옷 (ssang siot)
ss
쌍지읒 (ssang jieut)
jj

     c.    Huruf konsonan pada akhir suku kata

Bentuk Huruf
Romanji
Contoh Pengucapan
k
(mok)
k
(heuk)
n
앉다 (an-da)
n
많아요 (man-a-yo)
m
삶다 (sam-da)
l/p
여덟 (yeo-deol)
p
읊다 (eup-da)
p
없다 (eop-da)
l
외곬 (woe-gol)
l
핥다 (hal-da)
l
잃다 (il-da)
  • Vokal (모음: mo-eum)

Huruf vokal Korea tidak dapat dibaca tanpa dipasangkan dengan konsonan, oleh karena itu dipergunakan konsonan netral ‘’  yang hanya akan berbunyi bila dipasangkan dengan huruf vokal. Oke langsung aja, huruf vokal tunggal terdiri dari 10 buah dan huruf vokal gabungan terdiri dari 11 buah.

a.    Vokal tunggal
Vokal + Konsonan
Bentuk Suku Kata
Romanji
Contoh Pengucapan
+
a
datang
+
ya
yakin
+
eo
kosong
+
yeo
peyot
+
o
orang
+
yo
ayo
+
u
uang
+
yu
yudi
+
eu
endapan
+
i
ilusi
b.    Vokal gabungan
Vokal + Konsonan
Bentuk Suku Kata
Romanji
Contoh Pengucapan
+
ae
-
+
yae
-
+
e
ekonomi
+
ye
yes
+
wa
waktu
+
wae
-
+
we
waiting
+
weo
wol
+
we
website
+
wi
wina
+
eui
-
Kalau merasa susah membayangkan bagaimana pengucapan yang benar, kalian bisa dengarkan di sini => huruf konsonan & vokal serta huruf konsonan ganda & vokal rangkap.
Setelah mengetahui dan menghapal seluruh huruf Korea, baik yang konsonan maupun yang vokal, sekarang kita berlatih menulisnya. Siapkan kertas dan pulpen atau pensil serta penghapus jika diperlukan J. Prinsip dasar menulis Hangeul adalah dari kiri ke kanan dan atas ke bawah. Perhatikan contoh dibawah ini, tanda panah menunjukkan dari arah mana kita harus menggambar garis-garisnya agar membentuk huruf Hangeul yang benar.

sumber gambar: http://bit.ly/JuwFHN
Belum merasa bingung kan? Kalau bingung, dipelajarinya pelan-pelan saja. Aku sendiri sampai sekarang masih suka bingung membaca kalimat yang ditulis dalam huruf Hangeul. Masih seperti anak TK nol kecil belajar mengeja (hahaha...). Lanjut dikit lagi ya, dibawah ini aku kasih aturan pemasangan vokal-konsonan.

K
V
  
Contoh: (na)
K
V
Contoh: (do)

K
V
V


Contoh: (dwi)       
K
V
K


Contoh: (saem)
K
V
K
Contoh: (jul)

K
V
V

K

Contoh: (weon)


K
V
K
K
Contoh:  (eob)
K

V

K
K


Contoh: (seum)
K
V
V

K
K

Contoh:  (wet)

Huruf Korea sudah tahu, cara nulisnya juga sudah trus aturan pemasangan vokal-konsonan sudah dijelasin juga. Naaaah sekarang latihan nulis, mulai dari nulis nama kamu sendiri. Contohnya, aku mau nulis namaku dalam Hangeul, namaku:
'Komang Leni Wijayanti' jika ditulis dalam Hangeul menjadi 고망 레니 위가얀티. Bagaimana dengan namamu?
----/